Rabu, 03 Juni 2015

Rumah Kedua

Rumah kedua ??

Sesuatu yang bisa kita sebut rumah setelah tempat tinggal yang biasa kita tinggali.
Hmmm, terkadang berbagai hal menjadi hal yang relatif untuk beberapa orang.

Sebenarnya saya sudah pengin mantengin blog ini dan cuap2 setelah kembali dari Semarang beberapa hari yang lalu.
tetapi akhir bulan itu jatah untuk glundhungan di kasur jadi alasan yang monoton kayaknya =))






Berada jauh dari rumah emang bikin menyadarkan kita kalo sebenarnya kita sangat cinta dengan rumah, dengan orang rumah dan dengan sekitar rumah.


Dulu sewaktu kuliah di Solo dan ketemu dengan mbak kos yang kuliah di Yogya dan ternyata adalah orang purworejo dan dulu adalah kakak kelas SMA membuat saya bertanya , "Enakan mana mb, Solo ato Yogya?"
Sudah tau kan pasti jawabannya."Yogya"

Saya juga pasti kalo ditanya enak mana Yogya ato Solo ?

Saya jawab "Solo"

Relatif...........
(*setiap denger ato ngomong kata 'relatif' pasti terbayang wajah einstein dengan juluran lidahnya//////___random)


Dan ketika di tanya, "Enakan Purworejo ato Yogya?''
mb kos : "Purworejo"
Pun saya juga


Pun pasti dengan jawaban feny, jika ditanya , Solo ato Jakarta?
pasti dia jawab Solo


RUmah kedua mu emang beda2....
jangan sok2 rumah keduamu paling enak/keren/nyaman diantara yang lain. Bisa jadi rumah keduamu engga dia banget, jangan saling bangga2in / olok2 rumah kedua orang lain. Semua punya alasan sendiri kenapa saya, mereka, kamu menyebutnya rumah kedua.

Bisa jadi rumah kedua mu itu bukan jadi rumah kedua mu beneran karena besok2nya kamu ga bakal tinggal dan menetap disana.

Sebutan rumah kedua bisa jadi bakal ke geser dengan rumah yang bakal kamu tempati dengan partner masa depan.


Kan kan ....
hehe


Mereka bilang ini bulan kayak strobery, Moonfull strawbery (?)







Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Follower